Selain itu, CNGR juga akan membangun pabrik smelter nikel di kawasan Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) Maluku Utara yang terdiri dari 12 lini produksi dengan total kapasitas 120.000 ton per tahun.
Dalam operasi perusahaan, CNGR menganut pengembangan energi hijau bebas polusi, berkelanjutan, berefisiensi tinggi, dan berbiaya rendah.
Baca Juga:
Lebaran Idulfitri 1446 H, PLN Jawa Barat Sukses Jaga Pasokan Listrik Andal
"Penandatanganan dengan PLN menandai babak baru dalam pengembangan konstruksi proyek CNGR di Indonesia," kata Tao Wu. [non]